Harga Blackberry Porsche

Harga Blackberry Porsche
Nah kalo sebelumnya kami memberikan informasi mengenai Mito 999 dengan harga murah, sekaran kami akan memberikan informasi Blackberry Porsche dengan harga mahal, haha.
Namun jangan beranjak dari posisi anda karna Blackberry Porsche walaupun dijual dengan harga mahal, namun itu disesuaikan dengan fitur dan aplikasinya, yang tentunya memuaskan.

Nah buat anda yang belum tau sama sekali mengenai Apa Itu Blackberry Porsche?? jangan khawatir, karna disini selain akan menampilkan Harga dari Blackberry Porsche, kami juga akan memberikan sedikit pengetahuan mengenai Blackberry Porsche

Blackberry Porsche Adalah smartphone terbaru yang diadopsi dari Blackberry Touch  9900 dengan desain elegan.
Desain BlackBerry Porsche memang terlihat berbeda dengan blackberry lainnya, terlihat lebih kokoh, stylish, dan tentunya lebih elegan. Karena smartphone ini dibuat dengan kerangka stainless steel yang dipadukan dengan keypad QWERTY.

Spesifikasi Blackberry Porsche P9981 BlackBerry




  • BlackBerry OS 7.0
  • CPU 1.2 GHz processor, Qualcomm MSM8655 chipset
  • RAM 768 MB
  • 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 dan 3G Network: HSDPA 850 / 1900 / 2100
  • Dimensi 115 x 67 x 11.3 mm
  • HSDPA 14.4Mbps, HSUPA 5.76Mbps
  • QWERTY keyboard
  • Optical trackpad
  • Multi-touch input method
  • Berat 155 g
  • Type TFT capacitive touchscreen, 16M colors
  • Size 640 x 480 pixels, 2.8 inches (286 ppi pixel density)
  • Accelerometer sensor for auto-rotate
  • Proximity sensor for auto turn-off
  • Alert types Vibration, Polyphonic(64), MP3 ringtones
  • Loudspeaker
  • 3.5mm jack
  • Memori internal 8 GB storage
  • microSD, up to 32GB
  • Wi-Fi 802.11 b/g/n, dual-band
  • Bluetooth, v2.1 with A2DP, EDR
  • microUSB v2.0
  • Kamera 5 MP, 2592х1944 pixels, autofocus, LED flash
  • Geo-tagging, face detection, image stabilization
  • Video, 720p
  • SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
  • A-GPS support
  • Active noise cancellation with dedicated mic
  • NFC support
  • MP3/eAAC+/Flac/WAV player, MP4/H.263/H.264 player
  • Standard battery, Li-Ion 1000 mAh, Stand-by Up to 348 h, Talk time: Up to 5 h 30 min










  •  Untuk Harga Blackberry Porsche   Ini sekitar $2,000.00 atau sekitar Rp 17 Juta. Memang agak mahal, tapi dengan spesifikasi serta fitur-fitur yang ditawarkan mungkin agak sesuai dengan BlackBerry terbaru yang memiliki desain elegan ini.
    Itulah Sedikit Informasi mengenai  Blackberry Porsche Dan Semoga Bermanfaat bai Anda.
    Share this post :

    Post a Comment

     
    Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
    Copyright © 2011. INFO TEKHNOLOGI MASA KINI - All Rights Reserved
    Template Created by Creating Website Published by Mas Template
    Proudly powered by Blogger